Cara Cek Jaringan Indihome Hari Ini – Pada beberapa internet service provider (ISP), tentunya akan mengalami masa dimana jaringan bermasalah seperti dalam perbaikan atau maintenance, gangguan masal (Gamas) atau lainnya. Seperti halnya yang dirasakan oleh para pelanggan dari penyedia jaringan internet rumah. Salah satunya yaitu pada jaringan internet rumah Indihome.
Tidak jarang para pelanggan Indihome mengalami masalah pada jaringan, seperti internet lemot, tidak ada koneksi sama sekali maupun beberapa masalah lainnya. Namun sebenarnya bagaimana cara cek jaringan Indihome hari ini? Apakah bisa dilakukan secara online dan offline?
Ada beberapa cara yang bisa kalian ketika akan mengecek jaringan Indihome hari ini untuk ketahui apakah Indihome sedang gangguan atau tidak maupun untuk mengecek ketersediaan jaringan Indihome. Cara cek jaringan Indihome hari ini bisa kalian dapatkan informasinya melalui artikel ini. Sehingga nantinya kalian bisa mengecek sendiri ketika jaringan Indihome sedang bermasalah maupun untuk mengecek ketersediaan jaringan Indihome.
Nah pada artikel kali ini, wintechmobiles.id akan menyajikan ulasan tentang cara cek jaringan Indihome hari ini secara online maupun secara offline. Namun sebelum masuk ke pembahasan tersebut, silahkan simak manfaat mengecek jaringan Indihome berikut ini.
Tujuan Cek Jaringan Indihome Hari Ini
Ada beberapa tujuan penting ketika pelanggan mengecek jaringan Indihome hari ini. Misalnya untuk ketahui gangguan apa yang terjadi, untuk cek area coverage maupun beberapa tujuan lainnya. Tujuan mengecek jaringan Indihome hari ini diantaranya sebagai berikut:
Untuk Cek Gangguan Indihome
Tujuan mengecek jaringan Indihome yang pertama yaitu untuk mengetahui apakah Indihome sedang mengalami gangguan atau tidak. Gangguan tersebut seperti gangguan masal (Gamas), gangguan jalur tertentu atau gangguan pelanggan sendiri maupun beberapa gangguan Indihome lainnya.
Untuk Cek Area Coverage Indihome
Tujuan cek jaringan Indihome yang kedua yaitu untuk mengetahui area coverage atau cakupan wilayah dari layanan Indihome. Sehingga bagi kalian sebagai calon pelanggan Indihome setidaknya sudah ketahui, lokasi atau alamat kalian sudah tersedia jaringan Indihome atau belum.
Nah setelah ketahui manfaat cek jaringan Telkom Speedy di atas, sekarang bagaimana cara jaringan Telkom Speedy? Silahkan simak ulasannya berikut ini.
Cara Cek Jaringan Indihome Hari Ini
Seperti sudah disebutkan sebelumnya, bahwa cek jaringan Speedy dapat dimanfaatkan untuk cek gangguan jaringan maupun untuk cek ketersediaan jaringan. Dimana kedua cara cek tersebut bisa dilakukan secara online maupun offline. Cara mengecek jaringan Indihome hari ini adalah sebagai berikut:
Cek Gangguan Indihome Hari Ini
Cara mengecek jaringan Indihome hari ini yang pertama yaitu untuk mengetahui gangguan Indihome. Kalian bisa lakukan dengan beberapa cara untuk cek gangguan jaringan Telkom Speedy. Misalnya melalui kantor, call center, akun media sosial maupun beberapa cara lainnya. Cara cek gangguan jaringan Indihome hari ini adalah sebagai berikut:
Lewat Kantor Plasa Telkom
Cara cek gangguan jaringan Telkom Speedy yang pertama yaitu melalui kantor cabang atau kantor Plasa Telkom. Kalian bisa datangi kantor Plasa Telkom atau kantor Indihome terdekat untuk mendapatkan informasi gangguan Indihome hari ini.
Silahkan tanyakan kepada customer service kantor Indihome untuk memberi tahu gangguan apa yang sedang terjadi di jaringan Indihome. Sehingga nantinya kalian bisa mendapatkan informasi secara langsung mengenai gangguan apa yang terjadi pada jaringan Indihome hari ini.
Lewat Call Center Indihome
Cara cek gangguan jaringan Indihome yang kedua yaitu lewat panggilan Call Center Indihome. Kalian bisa dapatkan informasinya melalui panggilan di nomor 147. Silahkan tanyakan kepada CS Indihome untuk memberikan informasi terkait gangguan jaringan Indihome yang sedang terjadi hari ini. Sehingga nantinya kalian bisa mendapatkan informasi secara langsung mengenai gangguan apa yang terjadi pada jaringan Indihome hari ini.
Melalui Email Indihome
Cara cek gangguan Indihome yang ketiga yaitu lewat Email. Sehingga selain datang ke kantor Indihome dan melakukan panggilan ke Call Center Indihome, kalian bisa dapatkan informasi gangguan jaringan Indihome lewat pesan Email. Kalian bisa kirimkan Email ke [email protected]. Nantinya pihak Indihome akan memberikan penjelasan tentang gangguan Indihome yang sedang terjadi hari ini.
Melalui Akun Media Sosial Indihome
Cara cek gangguan Indihome yang selanjutnya yaitu melalui akun media sosial Indihome. Misalnya melalui akun Twitter, Instagram maupun Facebook Indihome untuk ketahui berita atau informasi gangguan jaringan Indihome hari ini. Sehingga nantinya kalian bisa mendapatkan informasi secara langsung mengenai gangguan apa yang terjadi pada jaringan Indihome hari ini.
Melalui Pelanggan Indihome
Cara cek gangguan Indihome yang terakhir yaitu lewat pelanggan Indihome lainnya. Kalian bisa bertanya kepada para pelanggan Indihome lainnya apakah mengalami gangguan yang sama atau tidak di jaringan Indihome hari ini. Sehingga nantinya kalian bisa mendapatkan informasi secara langsung mengenai gangguan apa yang terjadi pada jaringan Indihome hari ini.
Selain untuk cek gangguan, cek jaringan Telkom Speedy juga bisa dilakukan untuk cek ketersediaan jaringan. Untuk ketahui beberapa cara cek area coverage jaringan Telkom Speedy, silahkan simak ulasannya berikut ini.
Cek Area Coverage Jaringan Indihome Hari ini
Cek area coverage Indihome hari ini bisa dilakukan melalui beberapa cara. Misalnya lewat aplikasi dan website MyIndihome, situs Fibermap, kantor Indihome maupun lewat beberapa cara lainnya. Cara mengecek area coverage jaringan Indihome hari ini adalah sebagai berikut:
Lewat Aplikasi dan Web MyIndihome
Cara cek area cakupan wilayah jaringan Telkom Speedy yang pertama yaitu melalui aplikasi dan website MyIndihome. Cara ini bisa kalian coba menggunakan HP Android, iPhone maupun perangkat komputer. Cara cek area coverage jaringan Indihome hari ini lewat MyIndihome adalah sebagai berikut:
- Download Aplikasi MyIndihome
Langkah pertama silahkan download dan pasang aplikasi MyIndihome di HP Android maupun iOS. Namun jika kalian menggunakan perangkat komputer, silahkan kunjungi website MyIndihome melalui kolom Pencarian Google. - Lakukan Login ke Akun MyIndihome
Langkah kedua silahkan lakukan masuk ke akun MyIndihome. Jika kalian belum memiliki akun MyIndihome, silahkan lakukan daftar akun MyIndihome. - Cari Menu Cek Ketersediaan Paket
Langkah ketiga silahkan masuk ke menu Cek Ketersediaan Paket. Sehingga nantinya ditampilkan beberapa paket yang bisa kalian beli sesuai dengan wilayah atau lokasi. - Cek Ketersediaan Jaringan
Kemudian untuk cek ketersediaan jaringan Telkom Speedy tersebut, silahkan ketuk tombol Berlangganan. Sehingga nantinya kalian bisa ketahui, apakah lokasi atau alamat kalian sudah tersedia jaringan Indihome tersebut atau belum.
Melalui Panggilan Call Center Indihome
Cara mengecek area coverage jaringan Indihome yang kedua yaitu lewat panggilan call center Indihome. Kalian bisa lakukan panggilan di nomor 147 untuk mendapatkan informasi mengenai ketersediaan jaringan Indihome di lokasi atau alamat kalian.
Lewat Situs Fibermap Indihome
Cara cek area coverage jaringan Indihome yang ketiga yaitu lewat situs Fibermap Indihome. Cara mengecek cakupan wilayah jaringan Indihome lewat Fibermap Indihome adalah sebagai berikut:
- Kunjungi Situs Fibermap Indihome
Langkah pertama silahkan jalankan aplikasi web browser di HP Android, iOS maupun di perangkat komputer. Lalu silahkan kunjungi situs Fibermap Indihome. - Ketuk Menu Cek Lokasi Fiber Indihome
Langkah kedua silahkan masuk ke menu cek lokasi Fiber Indihome. Yaitu dengan cara ketuk tombol Cek lokasi Fiber Indihome di bagian pojok kanan atas. - Masukkan Alamat atau Lokasi
Langkah ketiga silahkan masukkan informasi alamat atau lokasi. Silahkan masukkan alamat secara lengkap dengan cara isi kolom Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, Kelurahan, Kode Pos dan beberapa kolom alamat lainnya. - Cek Ketersediaan Jaringan Indihome
Silahkan lakukan cek area coverage Indihome dengan cara ketuk tombol Sumbit. Dengan begitu nantinya kalian bisa mendapatkan informasi seperti alamat yang sudah dimasukkan sebelumnya sudah tersedia jaringan Indihome atau belum.
Melalui Kantor Indihome Terdekat
Cara cek ketersediaan jaringan Telkom Speedy yang terakhir yaitu lewat kantor Plasa Telkom. Kalian bisa datangi kantor Indihome terdekat untuk bertanya kepada customer service Indihome untuk mendapatkan informasi apakah lokasi atau alamat kalian sudah tersedia jaringan Indihome atau belum.
Kesimpulan
Menarik kesimpulan artikel di atas, bahwa cara cek jaringan Indihome hari ini bisa dimanfaatkan untuk cek gangguan jaringan Indihome maupun untuk cek ketersediaan atau cek area coverage jaringan Indihome. Cara cek gangguan Indihome dan cek area coverage Indihome bisa dilakukan secara online dan offline seperti melalui kantor Indihome, call center Indihome, email Indihome, media sosial Indihome maupun lewat aplikasi dan website MyIndihome.
Sekian artikel kali ini tentang cara mengecek jaringan Indihome secara online dan offline. Terima kasih sudah bersedia mengunjungi wintechmobiles.id dan semoga artikel di atas tentang cara mengecek jaringan Indihome dapat bermanfaat buat kalian semuanya.
Sumber gambar: Tim wintechmobiles.id