7 Cara Ganti Password Megavision Lewat HP Semua Jenis Modem

Nanang Gustavo

Cara Ganti Password Megavision

Cara Ganti Password Megavision – Buat kalian yang ingin berlangganan internet rumahan, akan tetapi masih bingung untuk memilih mau menggunakan mana, disini kami sangat menyarankan sekali agar menggunakan saja Megavision. Menjadi salah satu perusahaan yang bergerak dibidang jasa telekomunikasi TV kabel dan Internet, dimana telah dipercaya dan dipercayai oleh jutaan orang sampai detik ini.

Pada perusahaan tersebut ada banyak keuntungan bisa didapatkan oleh setiap pelanggan dari Megavision, salah satu diantaranya dapat melakukan pembayaran tagihan setiap bulannya lewat beberapa cara sudah disediakan. Tidak hanya berhenti sampai disitu saja loh, setiap pelanggan bisa membatasi penggunaan internet serta mengganti password wifi dengan mudah, baik itu lewat HP ataupun beberapa perangkat lainnya.

Sebagaimana sudah dijelaskan kepada kalian semua, untuk mengganti password wifi rumahan bisa dilakukan langsung lewat HP, sama seperti telah disampaikan mengenai cara ganti password Oxygen, setiap pengguna diharuskan untuk mengetahui nomor IP modem yang digunakan. Dengan adanya nomor IP tersebut kalian bisa masuk ke akun modem yang sedang digunakan, disini sangat disarankan sekali agar login ke akun admin sehingga bisa mengatur password wifi Megavision.

Sebetulnya lebih mudah mengganti password Megavision lewat perangkat komputer ataupun Laptop, hanya saja tidak semua pelanggan dari Megavision memiliki perangkat seperti tersebut. Oleh karena itu pada kesempatan ini kami akan menjelaskan kepada kalian semua cara ganti password Megavision lewat HP dimana semua orang pasti memiliki perangkat HP, baiklah untuk mempersingkat waktu silahkan simak ulasan dari wintechmobiles.id telah dipersiapkan sebagai berikut.

Sekilas Tentang Megavision

Sebelum membahas lebih lengkap akan poin utama artikel kali ini, terlebih dahulu sampaikan kepada kalian semua sekilas tentang layanan dari Megavision. Kami sangat yakin sekali jika beberapa orang diluar sana tidak sedikit yang mengetahui lebih lengkap akan perusahaan penyedia internet dan tv satelit bernama Megavision.

Singkatnya Megavision merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pelayanan jasa internet rumahan dan TV Kabel, sampai saat ini perusahaan tersebut memberikan cukup banyak paket sudah disediakan pihaknya yang diberikan kepada setiap pelanggan baru maupun pelanggan lama.

Sedangkan mengenai area jangkauan dari Megavision terbilang cukup luas, jadi kalian semua tidak perlu bingung untuk area cakupan dari perusahaan tersebut. Tidak hanya berhenti sampai disitu saja, untuk berlangganan memiliki persyaratan sangat ringan sekali.

Nah, kiranya itulah ulasan sedikit informasi mengenai sekilas tentang perusahaan penyedia jasa internet dan TV satelit. Untuk selanjutnya tinggal membahas sesuai dengan judul seperti diatas.

Syarat Ganti Password Wifi Megavision

Agar proses perubahan password dapat berjalan sesuai dengan rencana, disini kami sangat menyarankan sekali agar ketahui semua ketentuan berlaku. Jadi untuk persyaratan pertama ketika ingin mengganti lewat HP, silahkan pastikan jika HP terhubung dengan jaringan wifi Megavision.

Sedangkan yang berikutnya, silahkan ketahui nomor IP modem yang digunakan. Dimana dengan adanya IP tersebut, kalian bisa login admin modem hendak digunakan. Pada umumnya untuk username di isi admin dan password juga admin.

Cara Ganti Password Megavision Lewat HP

Kemudian lanjut ke pembahasan utama kali ini yakni cara ganti password Megavision, ada cukup banyak alasan kenapa beberapa orang ingin mengganti password wifi salah satu diantaranya adalah banyak pengguna yang konek dengan jaringan wifi kita. Apabila penasaran dengan itu semua, silahkan simak langsung ulasan telah dipersiapkan sebagai berikut.

1. Buka Google Chrome

1 Buka Google Chrome

Jadi langkah pertama harus dilakukan, silahkan pastikan HP terhubung dengan jaringan internet Megavision dan setelah itu tinggal buka HP lalu buka menu Google Chrome.

2. Masukkan Nomor IP

2 Masukkan Nomor IP

Lalu langkah selanjutnya tinggal masukkan saja nomor IP, jika tidak tahu atau hafal silahkan cek pada bagian bawah modem, dimana kalian bisa mengetahuinya.

3. Login Akun

3 Login Akun

Sebelum lanjut diharuskan untuk login terlebih dahulu, pada kolom account silahkan isi admin dan password juga di isi dengan admin setelah itu klik Login.

4. Pilih Menu Network

4 Pilih Menu Network

Setelah berhasil masuk ke tampilan utama, maka pada tahap ini silahkan pilih saja menu Network.

5. Tap Menu WLAN

5 Tap Menu WLAN

Nantinya akan muncul beberapa menu tersedia, karena kali ini akan mengganti password jadi pilih saja WLAN.

6. Ganti Password Baru

7 Klik Save

Pada kolom Shared Key, silahkan hapus password lama lalu ganti dengan password baru. Usahakan sebelumnya sudah mempersiapkan, jadi tidak bingung untuk menggantinya.

7. Klik Save

7 Klik Save

Terakhir cukup klik Save dan selesai, sampai disini kalian sudah berhasil ganti password lama dengan password baru.

Kesimpulan

Nah seperti itulah kiranya pembahasan lengkap mengenai cara ganti password Megavision lewat HP dapat wintechmobiles.id sampaikan kepada kalian semua. Semoga saja dengan adanya penjelasan tersebut bisa membantu semua orang sedang membutuhkan informasi telah disampaikan seperti diatas.

Bagikan: